Mengenal Definisi Rokok Dan Macam Macam Rokok

  • Script Iklan di sini

    Mengenal Definisi Rokok Dan Macam Macam Rokok - apa yang dimaksud dengan rokok..????

    mungkin bagi kita sudah mengetahui apa itu rokok, bahkan sebagian dari kita adalah seorang perokok. banyak media memberitakan tentang bahaya dan dampak buruk dari rokok. mulai dari kandungan zat kimia dalam rokok yang bisa berbahaya dalam tubuh hingga dampak buruk yang lain yang ditimbulkan dari rokok.

    menurut definisinya rokok adalah hasil olahan dari tembakau, termasuk cerutu dan jenis yang lainnya.

    rokok sendiri memiliki beragam bentuk disekitar kita, antara lain:


    1. rokok filter/ kretek

    rokok filter merupakan salah satu jenis rokok yang paling mudah kita temui karena biasanya paling banyak dijual di warung, toko, dll. rokok filter dibuat dari tembakau dan bahan tambahan lainnya yang digulung / dilinting dengan kertas baik itu digulung dengan tangan secara manual maupun dengan mesin seperti dipabrik rokok.


    2. cerutu

    cerutu merupakan salah satu jenis rokok yang biasanya dipakai oleh kakek kakek kita dahulu, atau juga saat ini masih ada di beberapa tempat tertentu. cerutu merupakan salah satu jenis rokok  yang dibuat dari tembakau murni dalam bentuk lembaran yang menyerupai rokok.


    3. shisha

    shisha yang biasanya disebut rokok dari timur tengah dibuat dari tembakau yang dicampur dengan aroma atau perasa buah- buahan dan rempah - rempah yang dihisap dengan menggunakan alat khusus. biasanya shisha bisa kita temui di cafe di indonesia yang bernuansa timuur tengah.


    4. pipa/ cangklong

    pipa atau biasa disebut cangklong merupakan salah satu rokok yang dibuat dari tembakau yang dimasukkan kedalam pipa.


    5. Vape/ rokok elektrik

    istilah rokok elektrik atau para anak muda menyebutnya vape adalah suatu alat yang berfungsi seperti rokok namun tidak menggunakan ataupun membakar daun tembakau, melainkan merubah cairan menjadi uap yang dihisap oleh perokok kedalam paru parunya, rokok elektrik pada umumnya mengandung nikotin, zat kimia lain, serta perasa/flavour dan bersifat toksik/ racun.

    ada yang beranggapan bahwa rokok elektrik ini tidak berbahaya bila dibandingkan dengan rokok filter, hal tersebut ternyata salah. karena pada rokok elektrik zat zat tersebut justru dibuat dalam bentuk cairan yang didalamnya sudah terkandung zat kimia berbahaya, dan bahayanya lagi, dalam vape atau rokok elektrik tidak dicantumpan berapa prosentase dari kandungan zat berbahaya tersebut. bahkan menurut beberapa pakar, rokok elektrik justru memiliki kanduungan zat berbahaya lebih besar bila dibandingkan dengan rokok filter.

    di pasaran rokok elektrik kerap diistilahkan dengan rokok elektrik, vapour, vape, e-cig, e-juice, e- liquid, personal vaporizer (pv), e- cigaro, electrosmoke, green cig, smartsmoke, smartcigarette.

    Baca juga:

    benarkah rokok elektrik jauh lebih berbahaya dari rokok filter
    beberapa faktor yang mempengaruhi penampilan wajah nampak lebih tua
    ingin payudara tetap indah dan kencang, lakukan tips berikut ini

    Sekian informasi dari Klinik Keperawatan dan semoga bermanfaat.

    Related Post


    Facebook Google+ Twitter Digg Reddit

     
    Copyright © 2016